Kampoong Hening

cara menjaga kesehatan mental

Ingin Meraih Kesuksesan? Cek Apa Manfaat Kecerdasan Emosional Berikut?

Kecerdasan emosional adalah salah satu kemampuan diri atau individu yang menjadi poin penting dalam penilaian terhadap dirinya sendiri. Namun ternyata, banyak yang belum memahami secara mendalam apa manfaat kecerdasan emosional? Banyak yang beranggapan bahwa kecerdasan emosional hanya berkaitan dengan menahan amarah atau emosi saja. Justru sebaliknya, kecerdasan emosional bahkan mampu mengalahkan kecerdasan intelektual dan menjadikan …

Ingin Meraih Kesuksesan? Cek Apa Manfaat Kecerdasan Emosional Berikut? Read More »

Pembagian Kecerdasan Emosional Berdasar Usia dan Bagaimana Cara Membangkitkannya

Kecerdasan emosional adalah kemampuan yang sangat penting bagi seorang individu. Ada pembagian kecerdasan emosional berdasarkan usia dan bagaimana cara membangkitkannya. Kecerdasan emosional membantu seorang individu menjadi manusia yang lebih baik bagi dirinya sendiri ataupun bagi orang lain. Kemampuan ini tidak bisa didapatkan dengan instant dan harus melalui pembentukan yang dipengaruhi oleh berbagai aspek. Pembagian Kecerdasan …

Pembagian Kecerdasan Emosional Berdasar Usia dan Bagaimana Cara Membangkitkannya Read More »

Waspadai! Ini Dia 8 Ciri-ciri Kesehatan Mental Terganggu

Anda pasti pernah mendengar berita orang yang bunuh diri karena kesehatan mental terganggu. Nampaknya mereka terlihat baik-baik saja dan bahkan bisa beraktivitas seperti orang lain pada umumnya. Namun jika diteliti lebih mendalam, ada yang salah dengan kondisi kejiwaannya. Terkadang mereka melakukan hal-hal yang di luar nalar manusia normal. Ada pula yang mengisolasi dirinya sendiri dan …

Waspadai! Ini Dia 8 Ciri-ciri Kesehatan Mental Terganggu Read More »

Menjaga Kesehatan Mental Emosional itu Penting! Mengapa?

Anda sering marah-marah tanpa alasan yang jelas atau tiba-tiba mengalami perubahan mood yang terlalu cepat? Bisa jadi saat ini Anda sedang mengalami gangguan kesehatan mental emosional. Bahkan sesuatu hal sepele pun, bisa meledakkan amarah Anda. Anda mudah merasa sedih dan tertekan di saat-saat tertentu. Bisa juga tiba-tiba merasa kalut sekaligus stress memikirkan pekerjaan yang terasa …

Menjaga Kesehatan Mental Emosional itu Penting! Mengapa? Read More »

Scroll to Top